Polda Sumut Simulasi Rekayasa Arus Lalu Lintas Kota Balige Jelang F1 Powerboat, Ini Rutenya!

Kamis, 29 Februari 2024 - 16:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan, MNP – Polda Sumut menggelar simulasi rekayasa arus lalu lintas menjelang perhelatan event internasional F1 Powerboat Danau Toba, di Kota Balige, Kabupaten Toba.

“Untuk kendaraan roda empat dan enam dari arah Taput dialihkan menuju By Pass Balige,” ujar Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi, Kamis (29/2/2024).

Lebih lanjut, ia menerangkan untuk kendaraan yang datang dari arah Taput lewat By Pass Balige keluar di Simpang Tambunan. Kalau ke belok kiri Kota Balige dan belok ke kanan menuju Medan.

“Mulai Simpang Tambunan sampai Simpang Kompi diberlakukan dua arah. Lalu Simpang Kompi sampai Simpang Longat diberlakukan satu arah,” terangnya sepanjang Jalan Kota Balige mulai Simpang Juara Monang sampai Simpang Longat tidak ada parkir di bahu jalan.

“Selama berlangsungnya F1 Powerboat disediakan 10 lokasi parkir umum bagi masyarakat. Sedangkan akses warga menuju ke inti Kota Balige melawati Simpang Aek Bolon,” tambah mantan Kapolres Biak Papua tersebut.

Hadi mengungkapkan, pengalihan atau rekayasa arus lalu lintas di Simpang Longat mulai Pukul 06.00 WIB hingga selesai berlangsungnya F1 Powerboat.

“Untuk Kendaraan roda enam dari arah Medan/Parapat dialihkan menuju by Pass Balige,” ungkapnya pengalihan arus lalu lintas di Kota Balige selama F1 Powerboat tidak mengganggu aktivitas masyarakat.

Loading

Facebook Comments Box

Penulis : B.M.T Manalu

Editor : Redi Setiawan

Berita Terkait

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan
Miris!! SDN 02 Barengkok Tidak Miliki WC, Siswa Terpaksa BAB di Selokan
Musrenbang Kecamatan Jasinga Dituding Seremonial, Pemuda Walk Out sebagai Mosi Tidak Percaya 
BEM PTNU se-Nusantara Kritik Program MBG: Boros Anggaran, Tidak Efektif dan Berpotensi Gagal
Banyaknya PJU Mati, Begini Tanggapan Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya 
Hari Pers Nasional: Menghargai Kebebasan Pers dan Mengatasi Stigma Negatif Oknum
Bhabinkamtibmas Polsek Pasirwangi Ikut Gotong Royong Atasi Pondasi Bendungan Jebol
Oknum ASN Diduga Kutip Uang Janjikan Lulus P3K, Plt Kadisdik Pakpak Bharat Angkat Bicara 

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:18 WIB

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:05 WIB

Miris!! SDN 02 Barengkok Tidak Miliki WC, Siswa Terpaksa BAB di Selokan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:56 WIB

Musrenbang Kecamatan Jasinga Dituding Seremonial, Pemuda Walk Out sebagai Mosi Tidak Percaya 

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:20 WIB

BEM PTNU se-Nusantara Kritik Program MBG: Boros Anggaran, Tidak Efektif dan Berpotensi Gagal

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:13 WIB

Banyaknya PJU Mati, Begini Tanggapan Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya 

Berita Terbaru

Berita terbaru

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan

Sabtu, 8 Feb 2025 - 22:18 WIB