Gadis Belasan Tahun Hilang, Orang Tua Lapor Polsek Indihiang

Rabu, 31 Agustus 2022 - 20:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tasikmalaya, MNP – Seorang gadis di Kp Gandok I RT 02 RW 08 Kelurahan/Kecamatan Bungursari Kota Tasikmalaya sudah dua Minggu menghilang. Sampai saat ini, sosok perempuan bernama Irsa Aulia Maulida atau akrab disapa Icha (16) belum diketahui rimbanya.

Pihak keluarga telah melaporkan perihal hilangnya Icha kepada Polsek Indihiang Polres Tasikmalaya Kota diantar Gobreg tokoh masyarakat setempat, dengan harapan sang anak bisa kembali ke rumah.

Yati Nurhayati selalu orang tua Icha mengatakan, sudah dua kali anaknya hilang dari rumah, tanggal 5 Agustus ketemu di jalan Mangkubumi.

“Pas ada dirumah, Icha main biasa keluar, pulang lagi seperti biasa kerumah. Tapi, jam 10.00 Wib tanggal 14 Agustus 2022 sampai sekarang tidak pulang lagi kerumah,” papar Yati.

Berdasarkan kabar, tetangganya melihat Icha bergaul dengan anak Punk sambil membawa gitar di sekitar jalan Mangkubumi. Tapi saat disusul orang tuanya, sudah tidak ada ditempat.

Selama ini, pihak keluarga sudah mencari tapi belum menemukan hasil dan sangat berharap Icha bisa kembali pulang atau di temukan.

“Kepada siapapun yang melihat anak tersebut dengan ciri-ciri di atas bisa menghubungi Polsek Indihiang atau pihak keluarga di nomor WhatsApp 085879971383 atau 081214249168,” pinta Yati.

Adapun, ciri ciri Icha, rambut panjang lurus sebahu, tinggi badan 150 cm dan warna kulit sawo matang. (Gobreg/Lex).

Loading

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemdes Pulau Gajah Salurkan BLT-DD kepada 29 Keluarga Penerima Manfaat 
Bupati Enrekang Siapkan Konsep Mendukung Program Nasional Tiga Juta Rumah 
Komisi I Sebut Perusahaan Maxim Tidak Menghargai Lembaga DPRD Kota Tasikmalaya
BEM PTNU Tegas Dukung Presiden Prabowo tentang Program Danantara dengan Catatan
Polemik Pungutan Uang Perpisahan dan Study Tour Sekolah? Begini Tanggapan Ketua DPC AKPERSI Lampung Utara 
DPD KNPI Barito Timur Gelar Rapat Pimpinan Paripurna Daerah dan Musda
Perusahaan Maxim Dinilai Hina DPRD, Tolak Audiensi: Surat Undangan Dikembangkan 
Anggota DPR RI Lola Nelria Oktavia, S.E. Sosialisasikan Empat Pilar dan Penyerapan Aspirasi Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 12:49 WIB

Pemdes Pulau Gajah Salurkan BLT-DD kepada 29 Keluarga Penerima Manfaat 

Rabu, 30 April 2025 - 12:28 WIB

Bupati Enrekang Siapkan Konsep Mendukung Program Nasional Tiga Juta Rumah 

Rabu, 30 April 2025 - 10:42 WIB

Komisi I Sebut Perusahaan Maxim Tidak Menghargai Lembaga DPRD Kota Tasikmalaya

Rabu, 30 April 2025 - 08:39 WIB

BEM PTNU Tegas Dukung Presiden Prabowo tentang Program Danantara dengan Catatan

Rabu, 30 April 2025 - 08:29 WIB

Polemik Pungutan Uang Perpisahan dan Study Tour Sekolah? Begini Tanggapan Ketua DPC AKPERSI Lampung Utara 

Berita Terbaru