Serentak se-Indonesia, YNCI Chapter Tasikmalaya Bagikan Takjil dan Santunan 

Senin, 1 April 2024 - 04:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tasikmalaya, MNP – Kumpulan para pecinta Sepeda motor tersebut merupakan Yamaha NMax Club Indonesia (YNCI).

Terlihat puluhan sepeda motor dengan jenis NMax berderet rapi di Jl. HZ Mustofa, Sabtu sore (30/03/2024) sedang membagikan takjil dan santunan untuk anak yatim.

Wildan Muhamad Ahyar ketua YNCI Chapter Kota Tasikmalaya mengatakan bahwa kegiatan yang dilaksanakan adalah serentak se Indonesia bagi YNCI.

“Kegiatan ini rutin tahunan YNCI  serentak di 277 chapter se Indonesia, salah-satunya di Kota Tasikmalaya,” tutur Wildan kepada MNP, Sabtu. (30/03/2024).

Selain itu kata Wildan, kegiatan yang dilaksanakan sebagai aksi sosial kepedulian buat sesama khususnya menghidupkan bulan suci ramadhan.

“Ini juga sebagai bentuk kepedulian kami para anggota YNCI Chapter Tasik. Mudah mudahan ini bisa memberikan nilai positif terhadap masyarakat terkait club motor khususnya YNCI,” ucapnya.

Diketahui, YNCI Chapter Kota Tasikmalaya sendiri tidak hanya berbagai takjil akan tetapi memberikan santunan untuk anak anak Yatim.

Wildan sendiri berharap kegiatan sosial ini bisa terus berlanjut tidak hanya di bulan suci Ramadhan saja atau kegiatan tahunan.

Terutama lanjut Wildan, dalam kegiatan santunan untuk anak yatim, jompo dan dhuafa, insyaallah ini akan diprogramkan kedepannya menjadi program jangka panjang dalam YNCI Chapter Kota Tasikmalaya.

“Yang penting saya harap kekompakan, soliditas dari teman teman anggota YNCI Chapter Kota Tasikmalaya terus di tingkatkan,” pungkasnya.

Loading

Facebook Comments Box

Penulis : Alex

Editor : Redi Setiawan

Berita Terkait

Oknum Guru SDN Leuwibodas Tasikmalaya Diduga Lecehkan Wartawan, Sikap Arogan Tuai Kecaman
23 KPM Desa Rawa Selapan Terima Bantuan Langsung Tunai
Jelang Lebaran, Warga Desa Titiwangi Sumringah Terima Bantuan Langsung Tunai
Resahkan Masyarakat, 4 Pemuda Mabuk Diringkus Tim Patroli Polres Garut
Miris, Bulan Ramadan Jadi Alasan Komisi IV DPRD Garut Enggan Sidak PKBM
Heboh, Mayat Pria Tergeletak di Pinggir Sungai Cimanuk: Polsek Tarogong Cek TKP
Tambang Batubara PT. BIP Diduga Melanggar Aturan, Rumah Warga Tanjab Barat Nyaris Roboh
Hari Pertama Operasi Ketupat, Polres Garut Siagakan Anggota di Beberapa Titik Strategis

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 14:40 WIB

Oknum Guru SDN Leuwibodas Tasikmalaya Diduga Lecehkan Wartawan, Sikap Arogan Tuai Kecaman

Senin, 24 Maret 2025 - 14:29 WIB

23 KPM Desa Rawa Selapan Terima Bantuan Langsung Tunai

Senin, 24 Maret 2025 - 14:01 WIB

Jelang Lebaran, Warga Desa Titiwangi Sumringah Terima Bantuan Langsung Tunai

Senin, 24 Maret 2025 - 13:39 WIB

Resahkan Masyarakat, 4 Pemuda Mabuk Diringkus Tim Patroli Polres Garut

Minggu, 23 Maret 2025 - 22:50 WIB

Miris, Bulan Ramadan Jadi Alasan Komisi IV DPRD Garut Enggan Sidak PKBM

Berita Terbaru

Berita terbaru

23 KPM Desa Rawa Selapan Terima Bantuan Langsung Tunai

Senin, 24 Mar 2025 - 14:29 WIB

Berita terbaru

Resahkan Masyarakat, 4 Pemuda Mabuk Diringkus Tim Patroli Polres Garut

Senin, 24 Mar 2025 - 13:39 WIB

Berita terbaru

Miris, Bulan Ramadan Jadi Alasan Komisi IV DPRD Garut Enggan Sidak PKBM

Minggu, 23 Mar 2025 - 22:50 WIB