Pawai Karnaval di Kecamatan Jamanis Berlangsung Meriah

Kamis, 18 Agustus 2022 - 21:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tasikmalaya, MNP – Ribuan Masyarakat Kecamatan Jamanis Kabupaten Tasikmalaya usai melaksanakan pawai karnaval yang berjalan dengan meriah.

Camat Jamanis Drs Iyep Saeful Hayat mengatakan, tahun 2022 ini ada tiga momen yang sangat berdekatan diantaranya yaitu Hari Jadi Kabupaten Tasikmalaya, Peringatan Satu Muharam dan HUT RI ke 77.

Dengan ketiga hari besar itu, Camat Jamanis mengapresiasi kepada seluruh masyarakat, tentunya para kepala desa yang telah antusias menyemarakan kegiatan kegiatan tersebut.

“Dari mulai Pawai Jampana dan pameran hari jadi kabupaten Tasikmalaya ke 390, kemudian kemarin pelaksanaan satu Muharam pawai obor. Terakhir tanggal 20 Agustus akan digelar Takblig Akbar dengan koordinator kepala KUA dan Ketua MUI,” paparnya, Kamis (18/08/2022).

Kompak, Kades se-Kecamatan Jamanis pawai Karnaval

Ditempat sama, Wahyudi Hartono Ketua APDESI kecamatan Jamanis mengapresiasi semua desa yang sudah antusias bersama masyarakat berpartisipasi menyemarakan setiap kegiatan.

“Kami sangat apresiasi untuk keantusiasnya daripada masyarakat yang ada di Kecamatan Jamanis,” ungkap Wahyudi Hartono.

Apalagi kata dia, Kecamatannya itu memiliki motto Jamanis Dinamis Sinergis untuk Semangat Kebersamaan.

“Alhamdulillah, dalam kegiatan akhir pawai pembangunan ini, dari tingkat Muspika pun sangat berterimakasih untuk semua desa se-Kecamatan Jamanis,” pungkasnya. (Wk)

Loading

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan
Miris!! SDN 02 Barengkok Tidak Miliki WC, Siswa Terpaksa BAB di Selokan
Musrenbang Kecamatan Jasinga Dituding Seremonial, Pemuda Walk Out sebagai Mosi Tidak Percaya 
BEM PTNU se-Nusantara Kritik Program MBG: Boros Anggaran, Tidak Efektif dan Berpotensi Gagal
Banyaknya PJU Mati, Begini Tanggapan Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya 
Hari Pers Nasional: Menghargai Kebebasan Pers dan Mengatasi Stigma Negatif Oknum
Bhabinkamtibmas Polsek Pasirwangi Ikut Gotong Royong Atasi Pondasi Bendungan Jebol
Oknum ASN Diduga Kutip Uang Janjikan Lulus P3K, Plt Kadisdik Pakpak Bharat Angkat Bicara 

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:18 WIB

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:05 WIB

Miris!! SDN 02 Barengkok Tidak Miliki WC, Siswa Terpaksa BAB di Selokan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:56 WIB

Musrenbang Kecamatan Jasinga Dituding Seremonial, Pemuda Walk Out sebagai Mosi Tidak Percaya 

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:20 WIB

BEM PTNU se-Nusantara Kritik Program MBG: Boros Anggaran, Tidak Efektif dan Berpotensi Gagal

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:13 WIB

Banyaknya PJU Mati, Begini Tanggapan Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya 

Berita Terbaru

Berita terbaru

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan

Sabtu, 8 Feb 2025 - 22:18 WIB