Kesamaptaan Jasmani Berkala, Jaga Kebugaran Personel Polres Tasik Kota

Jumat, 7 Oktober 2022 - 16:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tasikmalaya, MNP – Untuk menjaga kebugaran, Personel Polres Tasikmalaya Kota melaksanakan Kesamaptaan Jasmani (Samjas) Berkala Semester II bertempat di Stadion Wiradadaha Kota Tasikmalaya, Jumat (07/10/22)

Kegiatan diikuti personel Polres Tasikmalaya Kota dan Polsek jajaran dengan koordinator Bag SDM yang meliputi, cek suhu, tensi darah, tinggi dan berat badan kemudian yang memenuhi syarat dilanjutkan dengan  lari 12 menit, sit up, push up, pull up dan shuttle run.

Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kabag SDM KOMPOL Aniek Sulistyani mengatakan, bahwa kegiatan ini untuk mengetahui kemampuan dan kebugaran fisik personel.

“Dalam pelaksanaan Samjas ini disesuaikan dengan usia dan kemampuan personel tersebut,” ujarnya

Menurutnya, kegiatan Samjas ini sangat penting guna mengetahui kondisi dan kemampuan personel untuk mendukung dalam pelaksanaan tugas sehari hari.

“Tantangan tugas dilapangan semakin berat dan memerlukan personel yang sehat, sehingga kegiatan Samjas ini selalu dilaksankan secara rutin,” pungkasnya. (Haris).

Loading

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan
Miris!! SDN 02 Barengkok Tidak Miliki WC, Siswa Terpaksa BAB di Selokan
Musrenbang Kecamatan Jasinga Dituding Seremonial, Pemuda Walk Out sebagai Mosi Tidak Percaya 
BEM PTNU se-Nusantara Kritik Program MBG: Boros Anggaran, Tidak Efektif dan Berpotensi Gagal
Banyaknya PJU Mati, Begini Tanggapan Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya 
Hari Pers Nasional: Menghargai Kebebasan Pers dan Mengatasi Stigma Negatif Oknum
Bhabinkamtibmas Polsek Pasirwangi Ikut Gotong Royong Atasi Pondasi Bendungan Jebol
Oknum ASN Diduga Kutip Uang Janjikan Lulus P3K, Plt Kadisdik Pakpak Bharat Angkat Bicara 

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:18 WIB

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:05 WIB

Miris!! SDN 02 Barengkok Tidak Miliki WC, Siswa Terpaksa BAB di Selokan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:56 WIB

Musrenbang Kecamatan Jasinga Dituding Seremonial, Pemuda Walk Out sebagai Mosi Tidak Percaya 

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:20 WIB

BEM PTNU se-Nusantara Kritik Program MBG: Boros Anggaran, Tidak Efektif dan Berpotensi Gagal

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:13 WIB

Banyaknya PJU Mati, Begini Tanggapan Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya 

Berita Terbaru

Berita terbaru

Seperti Anak Kecil, Pengacara ini Injak-injak Meja Persidangan

Sabtu, 8 Feb 2025 - 22:18 WIB