Bisnis Kepariwisataan Diharapkan Berdampak Positif bagi Pembangunan Pakpak Bharat

Kamis, 30 November 2023 - 17:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pakpak Bharat, MNP – Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan menyelenggarakan Pelatihan Tata Kelola Bisnis dan Pemasaran Destinasi Kepariwisataan.

Pelatihan ini diikuti oleh 40 pelaku usaha bidang kepariwisataan yang berlangsung di Balai Diklat BKPSDM Pakpak Bharat, Kamis (30/11/2023).

Plt. Kepala Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan, Maranatha M Padang, S.Pd, M.Si menjelaskan tujuan pelaksanaan ini yaitu Pelatihan pemandu wisata tata kelola bisnis dan pemasaran destinasi wisata.

“Tujuannya untuk meningkatkan pengetahuan, motivasi dan kompetensi fasilitator experilential learning (Fasel), agar dapat memenuhi standar kompetensi kerja nasional (SKKN) Bidang tata kelola, bisnis dan pemasaran destinasi pariwisata,” jelas Maranatha.

Dirinya menyebut, sasaran yang harus dicapai dari pelatihan ini adalah agar peserta mengetahui dan memahami pentingnya tata kelola pengelolaan bisnis dan pemasaran destinasi pariwisata, komponen-komponen.

“Juga faktor faktor penting dalam pengembangan dan penyelenggaraan tata kelola, pengelolaan bisnis dan pemasaran, peserta dapat melakukan evaluasi terhadap upaya tata kelola, pengelolaan bisnis dan pemasaran destinasi pariwisata yang di lakukannya,” kata dia.

Pelaku bidang pariwisata di Kabupaten Pakpak Bharat ikuti pelatihan

Sementara itu, dalam sambutanya Bupati Pakpak Bharat Franch Bernhard Tumanggor menerangkan, pemerintah daerah sangat menyambut baik atas adanya kegiatan ini.

Bupati berharap, kegiatan pelatihan tata cara kelola, bisnis kepariwisataan ini membawa dampak positif bagi pembangunan kabupaten Pakpak Bharat, khususnya bagi dunia kepariwisataan.

“Kepada seluruh peserta kegiatan ini dapat mengikuti acara ini dengan baik serta Harus ada hasilnya, harus ada ilmu yang didapat,” pesan Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor.

Kegiatan pelatihan tata kelola, Bisnis dan pemasaran Destinasi pariwisata ini sendiri berlangsung selama 2 hari yang di mulai Selasa 28 – 30 November 2023.

Adapun kegiatannya seperti tanya jawab dan banyak lainya yang di pandu oleh Nara sumber dari Yayasan Lintera Pratiwi sumatera ,dari Medan dengan jumlah peserta sebanyak 40 orang.

Loading

Facebook Comments Box

Penulis : Benny S

Editor : Redi Setiawan

Berita Terkait

Perusahaan Maxim Dinilai Hina DPRD, Tolak Audiensi: Surat Undangan Dikembangkan 
Anggota DPR RI Lola Nelria Oktavia, S.E. Sosialisasikan Empat Pilar dan Penyerapan Aspirasi Masyarakat
Bupati Abdusy Syakur Resmikan Klinik Utama Mata Cicendo Garut 
Kadisnakertrans Garut Lepas 40 Peserta Magang ke Jepang
Warga Geram Datangi Pemkot Tasikmalaya, Belasan Tahun Jalan Rusak Tidak Diperbaiki 
BKPSDM Kab Tasikmalaya Kena Semprot, Penunjukan Jabatan Plt Sarat Nepotisme 
DLH Kota Tasikmalaya akan Pertimbangkan Sukwan sebagai Tenaga Outsourcing
Wabup Mutsyuhito Solin Tepung Tawari Para Calon Jemaah Haji Pakpak Bharat yang Berangkat ke Tanah Suci 

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 23:05 WIB

Perusahaan Maxim Dinilai Hina DPRD, Tolak Audiensi: Surat Undangan Dikembangkan 

Selasa, 29 April 2025 - 22:52 WIB

Anggota DPR RI Lola Nelria Oktavia, S.E. Sosialisasikan Empat Pilar dan Penyerapan Aspirasi Masyarakat

Selasa, 29 April 2025 - 22:40 WIB

Bupati Abdusy Syakur Resmikan Klinik Utama Mata Cicendo Garut 

Selasa, 29 April 2025 - 22:34 WIB

Kadisnakertrans Garut Lepas 40 Peserta Magang ke Jepang

Selasa, 29 April 2025 - 22:11 WIB

Warga Geram Datangi Pemkot Tasikmalaya, Belasan Tahun Jalan Rusak Tidak Diperbaiki 

Berita Terbaru

Berita terbaru

Bupati Abdusy Syakur Resmikan Klinik Utama Mata Cicendo Garut 

Selasa, 29 Apr 2025 - 22:40 WIB

Berita terbaru

Kadisnakertrans Garut Lepas 40 Peserta Magang ke Jepang

Selasa, 29 Apr 2025 - 22:34 WIB