Mencekam, Kawasan Cipanas Galunggung Rusak Akibat Tiupan Angin

Selasa, 12 Maret 2024 - 13:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tasikmalaya, MNP – Kabar heboh terjadi di Kawasan Objek Wisata Pemandian Cipanas Galunggung dan sekitarnya, Selasa (12/03/2024).

Angin kencang mengakibatkan tiang listrik menimpa pos jaga, sehingga menutup akses jalan yg mau masuk ke lokasi pemandian Cipanas Galunggung.

Tak hanya itu, sejumlah pohon roboh, bahkan warung dan dua rumah dinas ikut hancur tertiup ganasnya angin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut salah seorang saksi mengatakan, tiupan angin kencang tersebut berawal dari jam 8:00 wib pagi hari, namun sampai sekarang belum reda.

“Kami cukup takut, karena tiupan angin begitu kencang sampai mengeluarkan gemuruh disertai bunyi pohon yang tumbang,” kata saksi yang enggan disebutkan namanya.

Beruntung dalam kejadian ini, tidak menimbulkan korban jiwa, hanya sarana prasarana di Cipanas Galunggung yang rusak.

“Alhamdulillah tidak ada korban manusia, semoga angin ini cepat reda pak. Aamiin,” tandasnya dengan penuh harap.

Loading

Facebook Comments Box

Penulis : Dudi

Editor : Redi Setiawan

Berita Terkait

Galian Tambang Disalahkan, Sungai Cikunir Terjang Permukiman Warga
Refleksi Milangkala ke-24 Kota Tasikmalaya: Momentum Tasyakur dan Penguatan Nilai Budaya Sunda
Wabup Mutsyuhito Solin Serahkan Bantuan Pangan bagi KPM di Pakpak Bharat
Dorong Ekonomi Daerah, BUMDes Desa Gunung Maknibai Kembangkan Usaha Ayam Petelur
Jelang Hari Jadi ke-3, MDC Home and Land Gelar Aksi Sosial Berbagi Beras
DPRD Kabupaten Tasikmalaya Sahkan RPJMD 2025–2029, Arah Baru Pembangunan Daerah
Organda Lampung Utara Desak APH Tindak Tegas Truk ODOL: Timbangan Mati 23 Tahun!
Penutupan Program MBKM Unsil, Ada Festival Seni Budaya dan Khitanan Massal di Desa Rajadatu

Berita Terkait

Jumat, 31 Oktober 2025 - 21:38 WIB

Galian Tambang Disalahkan, Sungai Cikunir Terjang Permukiman Warga

Jumat, 31 Oktober 2025 - 21:25 WIB

Refleksi Milangkala ke-24 Kota Tasikmalaya: Momentum Tasyakur dan Penguatan Nilai Budaya Sunda

Jumat, 31 Oktober 2025 - 20:13 WIB

Wabup Mutsyuhito Solin Serahkan Bantuan Pangan bagi KPM di Pakpak Bharat

Jumat, 31 Oktober 2025 - 19:19 WIB

Dorong Ekonomi Daerah, BUMDes Desa Gunung Maknibai Kembangkan Usaha Ayam Petelur

Jumat, 31 Oktober 2025 - 18:20 WIB

Jelang Hari Jadi ke-3, MDC Home and Land Gelar Aksi Sosial Berbagi Beras

Berita Terbaru

Berita terbaru

Galian Tambang Disalahkan, Sungai Cikunir Terjang Permukiman Warga

Jumat, 31 Okt 2025 - 21:38 WIB