Viral di Medsos, Ladang Bawang Merah ‘Baru Gantung’ Ramai Dikunjungi

Senin, 9 Januari 2023 - 13:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut, MNP.com – Baru Gantung mendadak jadi buah bibir di kalangan masyarakat penikmat pariwasata, kemunculan nama tersebut, tidak terlepas dari unggahan unggahan di media sosial.

Lantaran itu, pesona keindahan Baru Gantung menjadi viral dan bikin penasaran masyarakat luas untuk mengunjunginya.

Sebetulnya nama Baru Gantung merupakan nama perkampungan yang sebagian besar masyarakatnya bermatapencaharian sebagai petani, terutama tani bawang merah.

Namun, hal ini justru yang menjadi daya tarik masyarakat untuk berkunjung ke Baru Gantung. Pasalnya, akan dihidangkan dengan hamparan tanaman bawang merah, dengan latar Gunung tertinggi di Garut yaitu Gunung Cikurai. Tempat ini cocok untuk wusata olah raga joging.

Baru Gantung yang masuk ke wilayah Desa Sukamanah kecamatan Bayongbong kabupaten Garut ini, seolah olah menjadi tempat wisata alternatif di kalangan penikmat wisata, tapi sebetulnya tempat ini adalah lahan pertanian terutama bawang merah.

Menurut DD (54) salah seorang petani mengatakan, tempat ini menjadi ramai dikunjungi oleh masyarakat banyak setelah peresmian jalan ekonomi tani oleh Bapak Bupati Garut beberapa waktu yang lalu.

Namun kata DD, seiring dengan banyaknya unggahan di media sosial, jadilah tempat ini ramai di datangi oleh halayak ramai seperti sekarang ini.

“Buat saya dengan ramainya yang berkunjung ke tempat ini, sama sekali tidak ada keuntungan sedikitpun, malah tambah banyaknya sampah,” ungkapnya, Senin (09/01/2023).

Sedangkan HM, salah seorang pengunjung menyebut, kalau tempat ini akan dijadikan tempat wisata, masih banyak yang harus ditata.

“Selain tidak mempunyai tempat parkir, mushola, tiolet, keamanan dan kenyaman pengunjung pun harus diperhatikan,” tandasnya. (Yana).

Loading

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati M.Yamin Melantik Misnohartaku Sebagai Sekda Bartim
Bupati dan Wabup Garut Tinjau Aktivitas Penambangan Galian C di Banyuresmi dan Tarogong Kaler
Pemkab Lampung Utara Perkuat Kepastian Hukum Lewat MoU
Tampil dengan Seragam Baru, Lapas Kendal Ikuti Apel Bersama Menteri IMIPAS Secara Virtual
Mahasiswa UNIMEN Peduli: Aksi Kemanusiaan untuk Korban Banjir Nating
Sinergi TNI-Polri dan Rakyat: Desa Sukalilah Garut Gelar Panen Perdana Jagung di Lahan 10 Hektare
Perkuat Sinergi, Puskesmas Indihiang Kolaborasi dengan SPPG Intervensi Gizi dan Tekan Stunting
Ironi Pembangunan di Mangkubumi: Drainase Dibangun, Banjir Justru Kian Parah

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 13:58 WIB

Bupati M.Yamin Melantik Misnohartaku Sebagai Sekda Bartim

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:57 WIB

Bupati dan Wabup Garut Tinjau Aktivitas Penambangan Galian C di Banyuresmi dan Tarogong Kaler

Selasa, 6 Januari 2026 - 07:14 WIB

Pemkab Lampung Utara Perkuat Kepastian Hukum Lewat MoU

Senin, 5 Januari 2026 - 20:39 WIB

Tampil dengan Seragam Baru, Lapas Kendal Ikuti Apel Bersama Menteri IMIPAS Secara Virtual

Senin, 5 Januari 2026 - 19:54 WIB

Mahasiswa UNIMEN Peduli: Aksi Kemanusiaan untuk Korban Banjir Nating

Berita Terbaru

Barito Timur

Bupati M.Yamin Melantik Misnohartaku Sebagai Sekda Bartim

Selasa, 6 Jan 2026 - 13:58 WIB

Berita terbaru

Pemkab Lampung Utara Perkuat Kepastian Hukum Lewat MoU

Selasa, 6 Jan 2026 - 07:14 WIB

Berita terbaru

Mahasiswa UNIMEN Peduli: Aksi Kemanusiaan untuk Korban Banjir Nating

Senin, 5 Jan 2026 - 19:54 WIB